Skor Indonesia Vs Malaysia Leg II

Written By Papareysa on Senin, 27 Desember 2010 | 14.45

Skor Indonesia Vs Malaysia Leg II - Di Leg kedua nanti Timnas Indonesia harus bisa menorehkan skor 4-0 agar bisa menjadi Juara Piala AFF Suzuki Cup 2010. Untuk sementara ini skor Indonesia Vs Malaysia pada putaran pertama adalah 3-0 dengan kemenangan untuk Tim Malaysia. Walaupun jalannya pertandingan diwarnai dengan insiden sinar laser malaysia namun tetap saja Timnas Indonesia tidak bisa mengendalikan emosi serta konsentrasi sehingga akhirnya mereka kebobolan dan membuat permainan menjadi tidak seperti yang diharapkan.

Semoga saja nantinya pada leg kedua Indonesia bisa mengalahkan malaysia dengan skor 4-0 agar Indonesia bisa menjadi Juara Piala AFF Suzuki Cup 2010, namun perlu diakui bahwa mencetak skor 4-0 tentu saja sangat sulit. Pelatih Timnas Indonesia Alfred Riedl mengatakan "Susah bagi kami menang 4-0, peluang kami kecil, mungkin masih bisa apabila 3-0. Pada pertandingan kedua nanti di jakarta, kami harus berani ambil resiko karena tujuan kami adalah juara,"

Riedl menilai kekalahan skuad Merah-Putih berawal dimulai saat Indonesia tertinggal 0-1. Setelah kalah 1-0, mental pemain turun sehingga penampilan tim memburuk. Namun, Riedl tidak menyangkal laga final kali ini memang sulit sejak awal.

Semoga saja nantinya pada leg kedua Indonesia bisa memenangkan pertandingan dengan skor 4-0, agar bisa menjadi juara piala AFF Suzuki Cup 2010.
Share this article :

0 comments:

Posting Komentar

 
Support : Your Link | Your Link | Your Link
Copyright © 2013. Berita Indonesia Terbaru 2013 - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger